Strategi Inovasi Produk Kopi untuk Manajer Produk
The bencoolen coffee memberikan pelatihan "Menjadi Barista Profesional & Kreatif …
Membangun Bisnis Kafe bagi Manajer Cabang
Peningkatan konsumsi minuman kopi dan menjamurnya kedai kopi di Indonesia …
Belajar Menjadi Spesialis Pemasaran Kopi Melalui Marketplace
“Kopi merupakan produk yang dikenal oleh semua lapisan masyarakat baik …
What you'll learn
Memahami dalam dasar mengenai kopi meliputi: perubahan kultur kopi, strategi pemasaran kopi dan pengetahuan kopi.
Memahami dalam melakukan pemasaran produk meliputi: strategi pemasaran yang efektif, peluang bisnis & pola kerjasama kemitraan, franchise, unsur-unsur franchise, jenis-jenis franchise dan perbedaan waralaba dan franchise.
Memahami dalam reseller meliputi: reseller & konsep dasar, syarat sistem reseller, tujuan sistem reseller.
Memahami dalam dropship dan afiliasi, meliputi: dropship & konsep dasar, keungulan dropship, perbedaan dropshiper & reseller dan pengertian afiliasi.
Memahami dalam marketplace meliputi: pengenalan marketplace dan jenis-jenis marketplace, manfaat berjualan di marketplace dan perbedaan marketplace dengan online shop dan mindset orang sukses di marketplace dan prinsip umum jualan online.
Menaati prosedur dalam strategi pemasaran online meliputi: content marketing, bentuk content marketing, mobile marketing, continuous marketing, integrated digital marketing, visual marketing dan personalized marketing.
Mengoprasikan dalam implementasi pemasaran online meliputi: implementasi pemasaran online dengan google my business, implementasi pemasaran online dengan facebook ads, instagram ads dan implementasi pemasaran online dengan google ads.